
Tampilkan postingan dengan label audio. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label audio. Tampilkan semua postingan
Sabtu, 09 April 2022
Modifikasi Mic TaffStudio BM 800 Untuk Mengurangi Noise Floor dan Feedback Saat Live Via Speaker

Mikrofon untuk podcast yang paling viral dan termurah saat ini adalah seri BM800 yang merupakan clone dari berbagai mikrofon podcast kelas menengah. Kenapa clone? karena jika ditelusuri maka rangkaian dari preamp atau jeroan dari mic ini sangat umum dibagikan pada forum...
Jumat, 08 April 2022
Rangkaian Phantom Power Untuk Mic BM 800 Dari Komponen Bekas

Microphone yang digunakan untuk podcast pada umumnya adalah jenis mic condenser walau ada juga ( terutama yang kelas atas ) menggunakan mikrofon dengan pickup dynamic. Seperti yg digunakan oleh om Deddy Corbuzier si raja podcast diatas microphonenya menggunakan merek Shure...
Kamis, 07 April 2022
Menata Audio Sistem Pura Menjadi Lebih Baik Dan Berkualitas [Part 3]

Lokasi pura umumnya pada ruang terbuka atau outdoor sehingga memiliki ke-khas-an sendiri dalam mengatur audio sistemnya. Untuk lokasi di pulau Bali mungkin cukup menghandalkan speaker corong / TOA untuk menghantarkan kidung, musik gamelan atau pengumuman ke masyarakat...
Rabu, 06 April 2022
Menata Audio Sistem Pura Menjadi Lebih Baik Dan Berkualitas [Part 2]

Kebanyakan pura dan tempat suci yang berada di pulau Bali menggunakan speaker corong atau secara umum disebut TOA, sebagai pengantar suara kidung maupun pengumuman dari pura kepada masyarakat sekitar pura. Ini tidak jauh berbeda dengan TOA masjid yang kadang juga digunakan...
Menata Audio Sistem Pura Menjadi Lebih Baik Dan Berkualitas [Part 1]

Alunan genta dari Ratu Pandita mengiringi ke khusyukan dan ketenangan hati saat menghaturkan panca sembah, begitu pula saat nunas tirta diiringi lantunan kidung warga sari - turun tirta yang mengalun halus melalui audio speaker yang membuat betah para pemedek yang hadir...